LAPORAN
AKHIR MATA KULIAH
TEKNOLOGI INFORMASI
Dosen
Pengampu : Moenawar Kholil, S.kom
Di Susun
Oleh :
RINA
ANDRIYATI
1171101178
C
TEKNIK INFORMATIKA
FAKULTAS ILMU KOMPUTER
UNIVERSITAS
WIDYA DHARMA KLATEN
2012
Kata Pengantar
Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang
telah memberikan nikmar dan kurnia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan
makalah dengan tema “Software”. Shalawat serta salam semoga tetap tercurah
kepada Nabi Besar yakni Naqbi Muhammad SAW beserta keluarganya,sahabatnya,
tabi’in tabi’atnya, dan umat yang senantiasa taat kepadanya hingga akhir zaman.
Amin.
Makalah ini disusun untuk memenuhi salah satu tugas
akhir mata kuliah Sistem Informasi. Dalam makalah ini akan dibahas tentang
pengertian dan macam-macam software.
”Tak ada gading yang tak retak”. Penulis sadar masih
banyak kekurangan dan kesalahan dalam penyusunan makalah ini dan jauh dari
kesempurnaan. Oleh karena itu, penulis mohon maaf yang sebesar-besarnya.
Penulis mengucapkan terima kasih kepada pihak-pihak yang membantu menyelesaikan
makalah ini.
Penulis mengharap kritak dan saran dari pembaca agar
penulis dapat memperbaiki kekeurangan dan kesalahan dalam penyusunan makalah
selanjutnya. Mudah-mudahan makalah ini dapat bermanfaat bagi kita semua. Amin.
Sukoharjo, 18 Juni 2012
Penulis
Pendahuluan
1.1.
Latar Belakang
Komputer adalah
sebuah mesin yang dapat diprogram untuk menerima data (input), memprosesnya
untuk menghasilkan informasi (output), dan kemudian menyimpannya dimedia
penyimpan (secondary storage). Komputer dapat membantu manusia dalam
pekerjaannya sehari-harinya, pekerjaan itu seperti : pengolahan kata,
pengolahan angka,dan pengolahan gambar. Pengoperasian komputer menggunakan
software, tanpa adanya software maka komputer tidak dapat membantu
menyelesaikan pekerjaan manusia.
Software adalah
komponen dalam data processing system yang berupa program-program dan
teknik-teknik lain untuk mengontrol sistem. Istilah software ini pada umumnya
untuk menyatakan cara-cara yang menghasilkan hubungan yang lebih efisien antara
manusia dan mesin komputer
Sesuai dengan
perkembangan zaman dan teknologi, sekarang sudah banyak terjadi perubahan pada
penciptaan komputer itu sendiri, program – programnya pun juga sangat mudah
untuk dioperasikan dan sangat bervariasi, sehingga tidak membutuhkan waktu yang
lama untuk mempelajarinya dan mudah untuk mendapatkannya.
1.2.
Rumusan
Masalah
Adapun
masalah-maslah yang akan dibahas dlam makalh ini,antara lain :
1. Apa pengertian software ?
2. Apa saja macam-macam softwre ?
1.3.
Tujuan Makalah
Makalah ini
disusun dengan tujuan untuk :
1. Memenuhi tugas akhir Teknologi Informasi semester 2
2. Mengetahui dan mendiskripsikan defini software dan
macam-macam software.
ISI
A. Pengertian
dan Fungsi Software
Pengertian software secara harfiah adalah piranti lunak; perangkat lunak;
program komputer. Istilah baku software dalam bahasa Indonesia adalah perangkat
lunak. Software adalah kumpulan beberapa perintah yang dieksekusi oleh mesin
komputer dalam menjalankan
pekerjaanya.
Selain itu, software juga merupakan data elektronik yang disimpan sedemikian
rupa oleh komputer itu sendiri. Data yang disimpan ini dapat berupa program
atau intruksi yang akan dijalankan oleh perintah, maupun catatan-catatan yang
diperlukan oleh komputer untuk menjalankan perintah yang dijalankannya. Untuk
mencapai keinginannya tersebut dirancanglah suatu susunan logika, logika
yang disusun ini diolah melalui perangkat lunak, yang disebut juga dengan
program beserta data-data yang diolahnya. pengolahan pada software ini
melibatkan beberapa hal, di antaranya adalah sistem operasi, program, dan data.
Software ini mengatur sedemikian rupa sehingga logika yang ada dapat dimengerti
oleh mesin komputer.
Software adalah komponen dalam data processing system yang berupa
program-program dan teknik-teknik lain untuk mengontrol sistem. Istilah
software ini pada umumnya untuk menyatakan cara-cara yang menghasilkan hubungan
yang lebih efisien antara manusia dan mesin komputer.
Fungsi Software:
·
Mengidentifikasi
program,
·
Menyiapkan aplikasi
program agar tata kerja seluruh peralatan terkontrol,
·
Mengatur dan membuat pekerjaan lebih efisien
B.
Macam-Macam Software beserta Contohnya
Pengelompokan Perangkat Lunak
berdasarkan Fungsinya dan
Pembagian kelompok Software
berdasarkan fungsinya :
a)
Sistem Operasi
Merupakan
sebuah program yang berfungsi untuk mengolah segala proses dan mengelola
program-program di dalam komputer, contoh Sistem Operasi :
1. Seluruh turunan UNIX : Linux, BSD, Solaris, MacOS, Belenix dll.
a). Linux, dengan distro-distro : RedHat, Knoppix, SuSE, Ubuntu dll.
b). BSD, dengan variasi-variasi : FreeBSD, OpenBSD, NetBSDdll.
2. Produk-produk Microsoft : MS-DOS, MS Windows (1.0, 2.0, 3.0, 3.11,95, 98, 98SE, ME, 2000, XP, Longhorn, Vista dst), dll.
1. Seluruh turunan UNIX : Linux, BSD, Solaris, MacOS, Belenix dll.
a). Linux, dengan distro-distro : RedHat, Knoppix, SuSE, Ubuntu dll.
b). BSD, dengan variasi-variasi : FreeBSD, OpenBSD, NetBSDdll.
2. Produk-produk Microsoft : MS-DOS, MS Windows (1.0, 2.0, 3.0, 3.11,95, 98, 98SE, ME, 2000, XP, Longhorn, Vista dst), dll.
Sistem operasi dalam bahasa inggrisnya disebut Operating System, atau
biasa disingkat dengan OS mempunyai beberapa fungsi utama antara lain :
Ø Mengelola sumber daya terkait dengan pengendalian
perangkat lunak sistem/perangkat lunak aplikasi yang sedang dijalankan. Sebagai
contoh komponen perangkat keras pada komputer yaitu CPU, memori utama, alat
input/output.
Ø Mempersiapkan agar program aplikasi dapat
berinteraksi dengan perangkat keras secara konsisten dan stabil tanpa harus
mengetahui secara detil perangkat keras.
Ø melakukan pengelolaan proses mencakup penyiapan,
penjadwalan, dan pemantauan proses program yang sedang dijalankan.
Ø melakukan pengelolaan data pengendalian terhadap
data masukan/keluaran.
b) Utility Program
Merupakan Program yang berfungsi
untuk meningkatkan kinerja komputer seperti Antivirus (Norton family, McAfee,
Norman dll), pembagi partisi (FDISK, Partition Magic), peringkas file
(WinRAR,WinZIP dll) dll.
Program Utility
atau Program Layanan adalah perangkat lunak komputer yang dirancang khusus
untuk membantu mengelola dan menyesuaikan perangkat keras komputer, sistem
operasi, atau perangkat lunak aplikasi dengan melakukan satu tugas atau serangkaian tugas kecil.
Utility software
adalah jenis perangkat lunak sistem yang dirancang untuk membantu menganalisa,
mengkonfigurasi, mengoptimalkan dan memelihara komputer.Sepotong tunggal dari
perangkat lunak utilitas biasanya disebut utilitas (abbr. util) atau alat.
Utilitas perangkat
lunak harus kontras dengan perangkat lunak aplikasi, yang memungkinkan pengguna
untuk melakukan hal-hal seperti membuat dokumen teks, bermain game,
mendengarkan musik atau surfing web. Alih-alih menyediakan jenis-jenis
fungsionalitas berorientasi pengguna atau output-oriented.
Contoh Program Utility
• Disk Defragmenter, adalah salah satu tool yang disediakan oleh Windows yang digunakan untuk menganalisa volume drive, dan untuk meng-alokasikan dan meng-konsolidasikan ulang file – file ataupun folder – folder yang terpisah-pisah.
• Driver, merupakan suatu aplikasi untuk menghubungkan beragam perangkat keras, ke komputer dan terhubung melalui perangkat lunak.
c) Programming Language
Merupakan sebuah program yang berguna untuk
menghasilkan program aplikasi lainnya. Terdapat
dua macam programming software;
• Low-Level Language : Bahasa biner, Bahasa Assembly.
• High-Level Language : C++, Java, Visual Basic, Pascal, dll.
• Low-Level Language : Bahasa biner, Bahasa Assembly.
• High-Level Language : C++, Java, Visual Basic, Pascal, dll.
Macam-macam Bahasa Pemograman
1.
Bahasa
pemograman HTML (HyperText Markup Language) adalah sebuah bahasa markup yang
digunakan untuk membuat sebuah halaman web dan menampilkan berbagai informasi
didalam sebuah browser Internet. HTML saat ini merupakn standart Internet yang
didefinisikan dan dikendalikan penggunaanya oleh World Wide Web Consortium
(W3C).
2.
Bahasa
pemograman PHP adalah bahasa pemograman script yang paling banyak dipakai saat
ini. PHP biasanya berjalan pada sistem operasi linux (PHP juga bisa dijalankan
dengan hosting windows).
3.
Bahasa
pemograman ASP ( Active Server Page) yang merupakan salah satu bahasa
pemograman web untuk menciptakan halaman web yang dinamis. ASP merupakan salah
satu produk teknologi yang disediakan oleh Microsoft. ASP bekerja pada web
server dan merupakn server side scripting.
4.
Bahasa
pemograman XML (Extensible Markup Language) adalah bahasa markup serbaguna yang
direkomendasikan W3C untuk mendeskripsikan berbagai macam data.
5.
Bahasa
pemograman WML (Wireless Markup Language) yaitu bhasa pemograman yang digunakan
dalam aplikasi berbasis XML. WML ini adalah bahasa pemograman yang digunakan
dalam aplikasi wirelless. WML merupakan analogi dari HTML yang berjalan pada
protokol nirkabel.
6.
Bahasa
pemograman PERL adalah bahasa pemograman untuk mesin dengan sistem operasi
unix(SunOS,Linux,BSD,HP-UX), juga tersedia untuk sistem operasi seperti DOS,
Windows, PowerPC. PERL merupakan bahasa pemograman yang mirip bahasa pemograman
C.
7.
Bahasa
pemograman CFM. CFM dibuat menggunakan tag ColdFusion dengan software Adobe
ColdFusion/BlueDragon/ColdFusion Studio. Syntak ColdFusion berbasis html.
d)
Application
Program Merupakan program yang dipakai untuk keperluan sehari-hari.
Contoh application progaram :
Nama Software
|
Kegunaan
|
Xing MPEG Player
|
Memutar CD, VCD
|
Linguist
|
Kamus bahasa inggris
|
Total Fonts 2002
|
Koleksi jenis huruf
|
Microsoft Word
|
Pengetikan
|
Microsoft Front Page
|
Pembuatan web site
|
Microsoft Outlook
|
Pengaturan jadwal, email, nbr tlp, dll
|
Adobe Acrobat Reader
|
Program pembaca dokumen tutorial
|
LinSys 3D
|
Gambar 3 dimensi
|
Swish
|
Pembuatan animasi
|
Penutup
v Kesimpulan
Software adalah komponen dalam data processing system yang berupa
program-program dan teknik-teknik lain untuk mengontrol sistem. Istilah
software ini pada umumnya untuk menyatakan cara-cara yang menghasilkan hubungan
yang lebih efisien antara manusia dan mesin komputer.
Terdapat 4 Pengelompokan Perangkat Lunak berdasarkan Fungsinya dan Pembagian
kelompok Software berdasarkan fungsinya yaitu 1. Sistem Operasi Merupakan
sebuah program yang berfungsi untuk mengolah segala proses dan mengelola
program-program di dalam komputer, 2. Utility Program Merupakan Program yang berfungsi untuk meningkatkan kinerja
komputer , 3. Programming Language Merupakan sebuah program yang berguna untuk menghasilkan program
aplikasi lainnya
dan 4. Application Program Merupakan program yang dipakai untuk keperluan sehari-hari.
v
Daftar Pustaka
kelincibebek.wordpress.com/2011
http://pclinux3d.com/, http://www.wikipedia.com
kfcngalah.wordpress.com
arjunabancak.blogspot.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar